Televisi adalah medium yang sangat bagus untuk membagi informasi dan prinsip-prinsip sains kepada masyarakat secara luas. Dengan program-program yang mendidik sambil menghibur kita dapat meningkatkan daya tarik masyarakat untuk belajar ilmu sains, dan menggunakan pengembangan-pengembangan sains baru di dalam kegiatan sehari-hari. Televisi bukan teknologi baru, tetapi, potensi televisi untuk membawa ilmu sains ke semua masyarakat di mana mereka duduk, belum begitu tercapai. Professor Julius Sumner Miller, EduTainer Luar Biasa (di atas) yang selama 20 tahun lebih sangat berhasil mengajak beberapa generasi anak tertarik dengan ilmu sains. Orangnya (orang Amerika), dan teknologinya sangat sederhana tetapi pertanyaan beliau "Why Is It So?" membuat semua anak-anak "spellbound" di televisi Australia.
Mengapa beliau dapat berhasil, padahal banyak program pendidikan dapat gagal?
• Karena sifat dan semangatnya Professor Julius Sumner Miller terhadap ilmu sains adalah luar biasa.
• Karena beliau menyampaikan ilmunya dengan gaya yang sangat menghibur.
• Karena beliau menggunakan metode "challenge" (memberi tantangan) kepada penonton dan mengajak penonton berpikir mengenai hal-hal yang aneh, tetapi nyata. Beliau mengajak penonton mencari solusinya, seperti sistem pengajaran PAKEM (Contextual Learning).
Sumber : sainstv
Mengapa beliau dapat berhasil, padahal banyak program pendidikan dapat gagal?
• Karena sifat dan semangatnya Professor Julius Sumner Miller terhadap ilmu sains adalah luar biasa.
• Karena beliau menyampaikan ilmunya dengan gaya yang sangat menghibur.
• Karena beliau menggunakan metode "challenge" (memberi tantangan) kepada penonton dan mengajak penonton berpikir mengenai hal-hal yang aneh, tetapi nyata. Beliau mengajak penonton mencari solusinya, seperti sistem pengajaran PAKEM (Contextual Learning).
Sumber : sainstv
Tidak ada komentar:
Posting Komentar